Main Segway atau hoverboard di Balikpapan
Main segway atau hoverboard di Balikpapan - Infolokasi Balikpapan. Pengen mengisi liburan dengan permainan baru, namanya segway atau hoverboard. Di Balikpapan bisa main di lobby atau lantai satu Giant Extra Jl. MT Haryono Balikpapan.
Ada sekitar 5 buah segway yang disewaan yang saya lihat, ada yang kecil ada yang besar. Bagi yang belum bisa tidak perlu kuatir karena nanti akan diajari cara menggunakannya.
Mudah ternyata anak saya tak sampai 3 menit sudah bisa stabil mengendalikannya.
Harga sewa mainan baru ini sekitar 25 ribu untuk 10menit. Ayo buruan main segway di Balikpapan.
0 Response to "Main Segway atau hoverboard di Balikpapan"
Post a Comment